Kegiatan Menangkap ikan di kolam di D’Kandang Farm Sawangan.
Ini sesi yang paling seru saat outing kemarin.
Teriakan, canda dan tawa para anak-anak yatim yang sangat bahagia saat mencoba susah payah menangkap ikan di kolam jadi kebahagiaan tersendiri bagi yang melihatnya, bahkan staf-staf dari D’Kandang nya pun ikut tertawa dan bahagia bersama.
Mungkin bagi beberapa orang lain kegiatan ini kurang diminati, tapi bagi anak-anak yatim ini adalah kegiatan yang sangat seru.
Untuk Foto-foto lengkapnya dapat mengunjungi Fanpage Kami di Link :
https://web.facebook.com/anakceria.org/photos/?tab=album&album_id=1746864768885008